RENCANA STRATEGIS

Diposting pada

Renstra ini disusun sebagai acuan bagi seluruh civitas akademika Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Untirta dalam rangka pencapaian visi Fakultas yaitu Terwujudnya Fakultas Ekonomi dan Bisnis Untirta yang dinamis mengembangkan keilmuan menuju keunggulan penyelenggaraan akademik yang bermartabat tahun 2021  merupakan visi  Fakultas Ekonomi dan Bisnis Untirta.  

Tahun 2016 adalah waktu penyusunan dokumen renstra ini, oleh sebab itu dokumen ini memuat rencana startegis penyelenggaraan pendidikan baik akademik maupun non akademik hingga tahun 2021, sehingga terwujudnya visi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Untirta pada tahun 2021.