Seminar On Sustainable Economy: encouraging investment on green industry and implementation of Local Currency Settlement (LCS) for Sustanainabel Ecomonic Growth

Diposting pada

Serang, Bank Indonesia (BI) bersama FEB Untirta selenggarakan Seminar On Sustainable Economy:  encouraging investment on green industry and implementation of Local Currency Settlement (LCS)  for Sustanainabel Ecomonic Growth di acara Banten Breakfast Meeting (BBM) di Auditorium lt.4 gedung Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (Untirta) yang dirangkaikan dengan Diseminasi Laporan Perekonomian Provinsi (LPP) Banten periode Mei 2022 dan Desiminasi Local Currency Settlement. pada hari Senin(27/6/2022) yang dihadiri oleh PJ. Gubernur Banten, Dekan  FEB Untirta, Dr. H. Akhmadi, SE., M.M., sebagai yang mewakili  Rektor Untirta, Ketua ISEI Banten H. E. R. Taufik , Ph.D., dan Kepala Perwakilan Bank Indonesia Banten, beserta tamu undangan  dari para unsur Dosen, stakeholder dan para mahasiswa. Dihadirkan pula sebagai narasumber dari ISEI Banten Kementerian Investasi/BKPM, INAPLAS(Aosiasi Petrokimia), Redaktur Senior PT Tempo Inti Media Tbk.,  Departemen Pendalaman Pasar Keuangan(DPPK) Bank Indonesia, dan Kanwil Bank BNI Area Banten.